Indramayu Today - Anggota Koramil 0616-05/Sukagumiwang bersama babinmas dari Polsek Sukagumiwang, melaksanakan kegiatan Pendataan dan pemantauan harga bahan pokok di pasar tradisional Desa Bondan Kec. Sukagumiwang Kab. Indramayu
Kegiatan tersebut di laksanakan agar dapat memantau terhadap perkembangan harga sembako di pasar tradisional yang memang belum mengalami kenaikan harga.
Babinsa memantau untuk mengontrol harga kebutuhan pokok yang berkembang di pasar wilayah desa binaan, untuk hasil pantauan saya harga sembako masih tetap stabil,”ucap Babinsa
Babinsa Monitoring Harga Sembako di Pasar Tradisional
Babinsa juga melakukan pemantauan serta situasi keamanan dan ketertiban bagi seluruh pengunjung dan pedagang di pasar ini sebagai upaya terciptanya situasi keamanan di pasar tersebut.
Pena | By. | Redaksi |
Editor | By. | Redaksi |
Foto / Video | By. | Internet |
Posting Komentar