Personel Koramil 1615/Haurgeulis, lakukan Pengamanan di Pos Pamyan Idul Fitri 2023 di Stasiun KA


Indramayu Today - Babinsa melaksanakan tugas PAM Posko Lebaran dalam Rangka memasuki Hari Raya Idul Fitri 1444 H ini adalah suatu tugas yang sudah di laksanakan sebelumnya setiap tahun menjelang lebaran kegiatan ini adalah mengantisipasi Keamanan dan kenyamanan bagi Warga saat menjelang perayaan Idul Fitri 1444 H, dalam kesempatan ini seperti yang dilakukan oleh Personel Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1615/Hargeulis  jajaran Kodim 0616/Indramayu Serda Dade Supriadi. turut serta melaksanakan kegiatan Pengamanan Pos Pamyan Idul Fitri 1444 H/2023 M, kegiatan tersebut yang dilaksanakan bertempat di Stasiun Kereta Api Haurgeulis. Kamis (20/04/2023) 

Pada pelaskanaan kegiatan Pengamanan Pos Pamyan Idul Fitri 1444 H/2023 M bersama dengan Personel TNI Angota Polsek Haurgeulis, Securty stasiun . 

Pada kesempatan tersebut Babinsa Serda Dade Supriadi saat disela kegiatan menyampaikan, dengan melaksanakan kegiatan pengamanan arus mudik lebaran 1444 H dengan memberikan rasa nyaman dan keamanan para pemudik lebaran di Pos pengamanan. “Koramil diterjunkan untuk perbantuan Kepolisian pengamanan mudik lebaran dengan bergabung dalam pos pengamanan terpadu bersama Polsek. Pos pengamanan untuk memantau lalu lintas arus mudik di pos tersebut para petugas melakukan siaga, termasuk personel dari Koramil, setiap pos diperbantukan satu sampai 2 personel yang siaga dalam pelaksanaannya secara bergantian.

Secara terpisah Dandim 0616/Indramayu Letkol Arm. Andang Radianto, S. A. P.  Melalui  Danramil 1615/Hargeulis.Kapten Inf. Arifin. menjelaskan”. Kegiatan Pengamanan Pos Pamyan Idul Fitri 1444 H/2023 M yang di laksanakan oleh Babinsa Koramil 1615/Hargeulis. jajaran Kodim 0616/Indramayu adalah untuk Menjaga Kamtibmas pada saat menjelang Idul Fitri 1444 H”. Harapanya”. Dengan adanya pelaksanaan Pengamanan Pos Pamyan Idul Fitri 1444 H/2023 M bersama Instansi terkait di Pos Pam Stasiun Kereta Api Hargeulis.seluruh Masyarakat dapat merasakan adanya keamanan dan kenyamanan saat beraktivitas selama perayaan Idul Fitri 1444 H Nantinya”. Ungkap Danramil.

Pena
By.
Redaksi
Editor
By.
Redaksi
Foto / Video
By.
Internet

Pada pelaskanaan kegiatan Pengamanan Pos Pamyan Idul Fitri 1444 H/2023 M bersama dengan Personel TNI Angota Polsek Haurgeulis, Securty stasiun

Posting Komentar

[facebook]

MKRdezign

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget